Landasan Teori
Tool untuk reporting yang paling populer
di Java adalah iReport. iReport penggunaanya mirip dengan Crystal Report yang
sudah banyak dikenal orang. Dengan iReport kita dapat membuat report dengan
mudah. Cukup dengan drag n drop dan juga wizard yang sangat mudah digunakan.
iReport sendiri tersedia dalam bentuk aplikasi tunggal dan yang paling baru
adalah iReport sudah dapat diintegrasikan dengan Netbeans IDE. Artinya kita
tidak perlu lagi menggunakan 2 tools yang berbeda untuk membuat aplikasi yang
lengkap dengan reportnya. Dengan Netbeans IDE + iReport plugin maka tools
pengembangan aplikasi kita udah lengkap.
Membuat Report di
Java-Netbeans Menggunakan JasperReport dan Ireport. Sebelum kita mengetahui
cara membuatnya, sebaiknya kita mengetahui pengertian dari JasperReport dan
iReport. Berikut pengertiannya :
iReport
: adalah Visual Designer untuk membuat laporan yang komplek, menggunakan
jasperReport Libarary.
iReport adalah tools
yang memudahkan Anda membuat laporan. Biasanya iReport di gunakan dalam bahasa
pemrograman Java. iReport bersifat open source jadi Anda bebas menggunakan dan
tidak perlu membeli lisensi untuk mengembangkannya.
JasperReport :
adalah software(library) open source untuk reporting.
jasperReport dapat
anda download di alamat : http://jasperforge.org/
JasperReports adalah
sumber terbuka Java alat pelaporan yang dapat menulis ke berbagai sasaran,
seperti: layar, printer, menjadi file PDF, HTML, Microsoft Excel, RTF, ODT,
nilai-nilai yang dipisahkan dengan koma atau XML .
TUGAS
· 1. Tambahkan
iReport Plugin ke dalam Netbeans dengan cara click pada menu Tools>Plugin.
Maka Window Plugin akan ditampilkan seperti berikut.
· 2. Tambahkan ketiga file tersebut lalu klik
open.
· 3. Centang semua file dan klik instal.
· 4. Setelah semua proses instalasi selesai,
kita membuat class baru yang berupa ReportWizard.
· 5. Lalu beri nama proyeknya dan pilih
browser untuk menempatkan file nya pada directory yang diinginkan.
· 6. Slide selanjutnya , pilih new pada
datasource dan pilih Database JDBC Connection dan klik next.
· 7. Selanjutnya isi nama pada name nya dan
ubah JDBC Drivernya menjadi Postgresql dan sesuaikan dengan database anda.
· 8. Isi Select*from mahasiswa; seperti pada
postgres lalu kil next.
· 9. Pindahkan semua object dari kiri ke
kanan.
· 10. Kosongkan saja dan next.
· 11. Selanjutnya pilih tabular layout dan lik
next.
·
12.Lalu buka menu Files, klik kanan pada file ireport,
jika belum format .jrxml, rubahlah menjadi .jrxml di
bagian properties.
· 13. Buatlah coding seperti ini pada class yang telah anda buat.
· 14. Melanjutkan pada prak.9 , tambahkan 1 tombol dan beri nama Print.
· 15. Pada tombol print tadi, tulis coding seperti ini.
·
16. Jika sudah, jalankan programnya dan klik tombol Printnya,
akan muncul ireport yang telah Anda buat.
· 17. Lalu masuk ke file ireport yang telah Anda buat, pilih ReportInspector, pilihParameters, Add Parameter, kemudian ubah nama
parameter tadi menjadi “nim”.
· 18. Pada parameter class ubah pilihan menjadi java.lang.integer.
· 19. Lalu masuk bagian report query, isi query languagenya dengan
“select * from mahasiswa where nim_mah = $P{nim};”, lalu klik ok.
· 20. Coding pada tombol print
tadi diubah menjadi seperti ini.
· 21. Jika sudah selesai semua
step diatas, mari kita jalankan programnya dengan menekan tombol print.
Kesimpulan
Sebelum kita mencoba membuat iReport, sebaiknya kita harus mengetahui terlebih dahulu penjelasannya, kemudian bagaimana cara installasinya, dan apa saja yang di perlukan untuk installasi JasperReport dan iReport ini. kita juga harus mengetahui library pendukung untuk JasperReport.
Training Scriptcase di Indonesia, kunjungi www.OwenSolution.com
BalasHapusbagaimana caranya memanggil report dgn 2 parameter ? contohnya memanggil report gaji utk tanggal 1 juni hingga 1 juli ?
BalasHapustidak bisa eror , khusus coding yang untuk menampilkan saja,
BalasHapusmohon pencerahannya,mohon step2nya,saya masih newbe :)